Tuesday, June 7, 2016

CARA MEMPERBAIKI LAPTOP MATI TOTAL / tidak menjalankan VGA di seri Thosiba c840-l840-m800

Laptop pada umumnya berpenyakit seperti laptop blank dan laptop mati total disebabkan pemakaian yang melebihi kemampuan laptop dengan memaksakan grafik yang telah di tanam di dalam laptop itu sendiri, tamun kita tidak menyadari batas kemampuan laptop itu yang penting bisa brmain game.

Bila terjadi hal demikian mau tidak mau Vga menjadi bad contek akibat kepanasan , dan untuk para pengguna harus selalu memonitoring fan laptopnya apakah kotor dan tidak tersumbat .

Dan trik ini saya bagikan hanya untuk para teknisi dimana diantaranya mereka yang mengerti akan bidang perbaikan. Ada tip dimana mendisebelkan / tidak menjalankan VGA di seri  Thosiba c840-l840-m800 yang mana apa bia vga sudah kosleting / short maka cara langkah ini bisa menghemat biaya, akan tetapi peporman nya akan berkurang dikarenakan tidak di fungsikannya Grafik besar .

 Kita bisa lihat digambar add 2k2 artinya menambahkan resitor 2,2 komh didalam tanda panah tersebut dan dan remove maksudnya mengangkat dan tidak memasang komponen tersebut.

mungkin hanya itu saja yang bisa saya sharing dan masih banyak lagi trik trik yang akan saya bagikan ke sobat teknisi,...dan tetap semangat,...dalam mencari masalah.

karena Pintar itu terdiri dari 1% nya kejeniusan dan 99% adalah kerja keras anda..

salam,
Share:

1 comment: